MANAJEMEN RADIOLOGI : Jenis - jenis Pengawasan




PENGAWASAN ( monitorng)
·    Pengawasan sebagai salah satu fungsi manajerial
·    Pembahasan menitik beratkan pada pengawasan melekat
·    Merupakan tugas pokok setiap orang yang menduduki jabatan pimpinan (rendah - tinggi)

PENGAWASAN   MELEKAT
·    Pengawasan yg dilakukan oleh pimpinan dalam melaksanakan kewenangannya
·    Pimpinan hrs mampu menjadi pengawas yang efektif
·    Pengawasan melekat harus dilengkapi dengan berbagai jenis pengawasan lain
·    Baik dlm lingkungan organisasi maupun di luar organisasi

PENGAWASAN   FUNGSIONAL
·    Pengawasan yang dilakukan secara fungsional dari pimpinan sampai staf pelaksana (pada institusi departemen)
·    Dapat dilakukan oleh lembaga dari luar institusi
·    Pada institusi non departemen tdk diciptakan aparat pengawas fungsional karena pimpinan mampu melakukan

Sasaran pengawasan fungsional
·    Kebijaksanaan yang telah ditetapkan dilaksanakan oleh jajaran pelaksana ?
·    Penggunaan dana
·    Pemanfaatan sarana dan prasarana kerja
·    Prosedur dan mekanisme kerja
·    Manajemen SDM, mulai dari rekrutmen, penempatan, pembinaan, promosi

Pengawasan oleh Lembaga Konstitusional
·   Dalam sistem Administrasi Negara RI terdapat 2 lembaga konstitusional yang melakukan pengawasan scr politis
·   Badan Pemeriksa Keuangan dan Dewan Perwakilan Rakyat
·   Tujuannya agar seluruh kegiatan aparatur pemerintah terselenggara dengan tingkat efisiensi, efektivitas dan produktivitas yang makin tinggi


PENGAWASAN  SOSIAL
Ø   Terjadi dalam organisasi yang memberikan pelayanan kepada masyarakat. Dilakukan pengawasan oleh masyarakat yang dilayanai
Ø   Cara pengawasan : secara langsung menyampaikan informasi
Ø   Disampaikan lewat mass media

CONTOH KASUS  ;
·       Yattie oktavia adalah seorang radiografer di RS PERMATA yang berusia 28 thn. Ia ditunjuk sebagai penanggung jawab radiologi.  
·     Ia bekerja di RS tersebut sudah 5 tahun. Pesawat yang ia gunakan untuk bekerja dalam keadaan rusak dan kadang-kadang sukar untuk mengoperasikan
·     Suatu kali ada sumiyem anggota LSM LION  yang tahu tentang keadaan pesawat yang rusak tetapi dokumennya menyatakan baru dibeli dengan harga alat baru.
·     Berdasarkan laporan sumiyem maka RS diperiksa oleh BPKP  tentang kondisi alat radiologi.
·      Untuk mengatasi  hal yang tidak diinginkan maka direktur RS memanggil yattie dan  disuruh membuat pernyataan bahwa pesawat dalam keadaan baik dan dapat beroperasi.

APA YANG HARUS DILAKUKAN YATTIE 
Catatan :
Hasil uji bappeten menunjukkan bahwa alat direkomendasikan untuk diperbaiki



Mengawasi dan mempertahankan
standar kerja

Hal ini dilakukan dengan tujuan
Menjamin, pekerjaan dilakukan sesuai dengan tujuan yang telah ditetapkan dan aktivitas yang telah direncanakan
Memungkinkan para pengawas menyadari kekurangan pegawai dlm hal kemampuan, pengetahuan, pemahaman
Memungkinkan para pengawas mengenali dan memberi penghargaan atas pekerjaan yang baik.
Memungkinkan manajemen yakin bahwa sumber yang disediakan telah cukup dan digunakan dengan baik.
Memungkinkan manajemen menentukan penyebab kekurangan-kekurangan pada kinerja tersebut.

Kriteria Pengawas
Tepat Waktu
Untuk mempertahankan standar kerja, tindakan pengawasan harus dilakukan pada saat yang tepat
Sederhana
Tindakan pengawasan harus sederhana
Bila tidak akan memerlukan waktu lama untuk menerapkan dan untuk menghasilkan efek yang diinginkan
Minimal
Pengawasan harus dilakukan sesedikit munkin yakni sesedikit yang diperlukan untuk menjamin pekerjaan akan diselesaikan dan standar dipertahankan
Luwes
Pengawasan dilakukan secara luwes agar bawahan patuh untuk melaksanakan tugas


PENGAWASAN  DLM  TIM KERJA
PETUNJUK
·   Isinya uraian kerja, tujuan, sasaran pekerjaan)
·   Petunjuk hrs cukup jelas dan mudah dimengerti oleh semua yg berkepentingan
·   Dpt diterapkan dan dlm batas kemampuan pegawai
·   SDM yang memadai untuk tiap tugas
·   Dibuat sedemikian rupa untuk dapat dilakukan evaluasi hasilnya


MENGGUNAKAN JADUAL
Ada jadual yang mengatur hal yang harus dikerjakan (individu atau kelompok)
Ada hari dan waktu pelaksanaannya.
Bermanfaat bagi yang bekerja sendiri maupun tim
Memberikan kejelasan tim dlm bekerja  ttg tugasnya dlm waktu tertentu sehingga tiap staf dpt menggunakan waktu sebaik-baiknya

KUNJUNGAN PENGAWAS
· Supervisi pimpinan sangat diperlukan untuk kelangsungan tugas.
· Kunjungan pribadi akan memberikan keyakinan staf bahwa kunjungan ini akan membantu saat mereka merasa kesulitan
· Memberikan kesempatan untuk saling tukar pikiran antara pimpinan dangan bawahan
· Memberi kesempatan kpd pimpinan mengidentifikasi permasalahan

MENILAI KINERJA
Penilaian kinerja kepada bawahan akan mendekatkan tugas bawahan kepada tujuan yang akan dicapai.
Penilaian didasarkan pada pernyataan yang jelas dari tujuan dan sasaran yang
sesuai dengan kebutuhan masyarakat.
mungkin dicapai.
dapat diukur.
diketahui dan disetujui oleh semua staf yang dinilai.

PENCATATAN DAN PELAPORAN
Pencatatan membantu pengawas dlm :
·    mempelajari hal yg sedang terjadi
·    membuat keputusan yang efektif
·    menilai kemajuan pencapaian tujuan
·    Kriteria Catatan
·    Harus tepat
·    Mudah diperoleh
·    Tersedia bila diperlukan
·    Berisi informasi yang berguna bagi manajemen
·    Informasi tdk selalu hrs dicatat kecuali akurat dan bermanfaat

Pertimbangan dalam catatan
Informasi akan dipakai ?
Hal yang berperan dlm pengambilan keputusan
Keterangan ini dikumpulkan dengan tepat ?
Keterangan ini mudah didapatkan kembali ?
Keterangan ini tersedia pada tempat dan waktu untuk digunakan
Pencatatan didokumentasi dng biaya yg terjangkau
Apakah pencatat hanya merupakan pekerjaan rutin ?

PELAPORAN
Merupakan keterangan yang dapat disampaikan kepada pihak lain.
Merupakan perangkat manajemen yang penting dan berpengaruh untuk tindakan selanjutnya

JENIS LAPORAN
Lisan
Tertulis

ISINYA
Informasi mengenai hal-hal penting dlm pelayanan
Data berkala dari kegiatan
Bisa disajikan dlm bentuk statistik



 Oleh:

M. IRWAN KATILI
Staf Pengajar Poltekkes Smg


4 Response to "MANAJEMEN RADIOLOGI : Jenis - jenis Pengawasan"

  1. Anonim Says:
    18 Januari 2011 pukul 22.00

    aslm wr wb, maap gan tulisannya kaga jelas cz mix warnanya kurang pas. tnx a lot

  2. cafe-radiologi says:
    21 Januari 2011 pukul 00.32

    oke


    terima kasih bnyk yaaa atas saran nya

  3. hanif Says:
    20 Desember 2011 pukul 10.33

    kapan ada pelatiha manajemen radiologi?

  4. Anonim Says:
    8 September 2012 pukul 11.46

    maaf

    bila ada apro yang newbie, fresh graduated, lelaki bujangan. sila email ke irfyandi@yahoo.com. buat lamaran utk saya pekerjakan di klinik baru saya di kota kupang NTT

Posting Komentar

back to top